Jumat, 17 Februari 2012

Mata

Penipu ulung di tengah pelik
di tengah dugaan,
di kala gundahan,

Tertipu sering seorang cerdik,
termakan godaan,
terbunuh hasrat setan,

Seorang jelita cantik di ujung mata
mendekat berbau busuk, termakan dusta
pernah kau alami?

Seorang suci sebar agama,
di cium harta nikmat hingga rela diperkosa
pernah kau dengar?

Mata mungkin penyesat,
tapi penting jika kau kawinkan dengan hatimu,

Mata bilang,"cobaan"hati bilang"anugerah"

mata bilang,
"cacat"
hati bilang
" aku indah"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar